Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Icip-Icip Bakso Cak Athok Purworejo

Gambar
Bakso si bola daging dengan kuah kaldu.Kuliner yang satu ini sangat digemari berbagai kalangan.Sangat mudah sekali untuk ditemui di berbagai kota.Dari yang berada di mall, ruko, warung atau yang berkeliling sembari berolahraga ehh menarik gerobak.Di  Kota Purworejo banyak juga ditemui bakso dengan berbagai cita rasa.Salah satunya warung bakso yang akan kami ulas dibawah ini. Bakso Cak Athok terletak di  jalan Purwodadi - Congot Dusun II, Sidoharjo, Purwodadi, Kabupaten Purworejo. Berhubung warung ini belum ada di map kawan, tapi jangan khawatir kami kasih petunjuk menuju TKP..Jika kalian dari   arah j embatan Api-Ap i atau jalan Daendels Selatan, kalian  ambil arah ke utara menuju Jalan Purwodadi-Congot ikuti jalan tersebut sampai ketemu warung bakso dipinggir jalan sebelah kanan. Oke langsung saja kami santap baksonya mumpung masih anget hehehe.Seperti kebanyakan bakso di berbagai kota, bakso ini terdiri dari daging sapi,kuah,sayur sawi hijau dan ditemani dengan mie

Menjelajah Kemegahan Gereja Katedral Jakarta

Gambar
Hi guys..kami ada di Jakarta, kota Megapolitan yang mempunyai status sebagai Ibukota Indonesia.K ami berkunjung ke Jakarta dalam rangka ada kerjaan.Sekalian juga kami menyempatkan waktu untuk menjelajah.Ya Karena urusan kerjaan yang padat, dan keterbatasan waktu, kami hanya sebentar untuk berkeliling di ibukota.Lumayanlah masih bisa piknik hehehe. Karena dekat dengan tempat kerjaan, kami mengunjungi sebuah Gereja.Gereja yang sangat bersejarah yang ada di Indonesia dan berada di jantung Ibukota kita.Banyak orang menyebut dengan nama Gereja Katedral.Kalo kalian sering liat perayaan Natal di TV, Gereja ini sering nongol di TV hehehe. Berlokasi di daerah Pasar   Baru Jakarta Pusat.G ereja Katedral ini memiliki nama resmi yaitu “Santa Maria Pelindung Diangkat Kesurga”.Menurut cerita Bunda Maria pernah   menampakan diri di Gereja Katedral ini. Tempat dimana ketika Dia menampakan diri, maka dibuatlah sebuah tempat berdoa untuk para peziarah. Banyak orang bilang, doa mereka

Mengunjungi Benteng Van Der Wijck Gombong

Gambar
Kali ini penjelajahan kami menuju ke barat.Bukan dalam rangka mencari Kitab Suci loh tapi mencari tempat yang keren di  Purwokerto untuk kami bagi kepada kawan-kawan.Flashback dulu ya kawan ketika kami menjelajah ke Caping Park , kami singgah di kota Kebumen .Kalo artikel-artikel sebelumnya menampilkan keindahan pantai di Kebumen.Kali ini kami akan menjelajah ke perkotaan tepatnya di kota Gombong.Langsung saja gunakan jempolmu untuk men scroll kebawah. Gombong kota yang berada di sebelah barat Kebumen.Berada di jalur jalan nasional yang menghubungkan Kebumen dengan Bamyumas.Tidak mengherankan jika kota ini ramai.Di Gombong banyak dijumpai bangunan-bangunan tua yang masih kokoh berdiri.Salah satunya Benteng Van Der Wijk.Benteng yang menurut kami keren, sarat akan histori.Dilihat dari namanya saja sudah kelihatan benteng ini peninggalan Belanda. Benteng Van Der Wijck berada di Jalan Sapta Marga No. 100, Sidayu, Gombong, Kabupaten Kebumen.Dari jalan nasional mudah dijangka